Tampilkan postingan dengan label Review. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Review. Tampilkan semua postingan

Review ASUS ZenBook Flip 13 (UX363E), Laptop Convertible Dukung Mobilitas

Teknogav.com – ASUS ZenBook Flip 13 (UX363E) merupakan laptop convertible yang sangat ringkas dan ringan. Ketebalan laptop ini hanya 13,9 mm dan bobotnya 1,3 kg saja. Dimensi yang mungil ini tak bisa diremehkan, karena laptop ini sudah menggunakan prosesor Intel Core generasi ke-11. ASUS ZenBook Flip 13 (UX363E) ini bahkan sudah menyandang sertifikasi Intel Evo yang menjamin keandalan dalam menyajikan pengalaman luar biasa.

Share:

Review ASUS VivoBook 14 (A416), Tingkatkan Produktivitas dengan Harga Terjangkau

Teknogav.com – VivoBook 14 (A416) merupakan salah satu laptop 14 inci ASUS dengan desain paling kecil. Pada kesempatan ini, tim Teknogav.com akan menjajal VivoBook A416 yang menggunakan prosesor Intel Core i3 generasi ke-10. Varian laptop ini sendiri sampai Intel Core i5 generasi ke-10. Tentu saja desain NanoEdge display dan fitur modern number pad yang menjadi andalan ASUS pun turut disertakan pada laptop ini.

Share:

Review Headphone 1MORE Stylish BT Pro, Nyaman Dikenakan, Baterai Awet

Teknogav.com – 1MORE merupakan produsen headphone dengan jajaran headphone beragam, mulai dari kelas low-end sampai high-end. Brand ini dikenal dengan kemasan yang khas, menampilkan produknya dengan eksklusif. Jajaran produk-produk 1MORE ini pun dihadirkan Erajaya di Indonesia. Nah, kali ini Teknogav.com berkesempatan untuk mencicipi keandalan dari headphone 1MORE Stylish BT Pro.

Share:

Review ASUS ZenBook 13 (UX325), Laptop Mungil Elegan dengan Intel Core Gen-11

Teknogav.com – ASUS ZenBook 13 (UX325) ini begitu ringkas dan ringan dengan bobot hanya 1,11 kg saja. Tampilan desainnya pun elegan dengan pilihan warna Pine Grey dan Lilac Mist. Canggihnya lagi, si mungil ini sudah ditenagai dengan Intel Core Gen-11 dengan pilihan Intel Core i7-1165G7 dan Intel Core i5-1135G7. Pada review kali ini, tim Teknogav.com berkesempatan menjajal versi tertinggi yang ditenagai Intel Core i7-1165G7 yang didampingi RAM 16 GB.

Share:

Review Lenovo ThinkPad E14 Gen 2, Kinerja Profesional Laptop Tangguh

Teknogav.com – Siapa yang tak kenal lini ThinkPad? Lini ini diluncurkan pada Oktober 1992 oleh IBM. Sejak Lenovo membeli IBM pada tahun 2005, secara otomatis lini ThinkPad menjadi lini andalan yang dimiliki Lenovo. Tradisi ketangguhan lini ThinkPad diteruskan Lenovo dengan mengharuskan lini ini lolos sertifikasi MIL-SPEC sesuai standar militer Amerika Serikat. Nah, kali ini Teknogav berkesempatan untuk mereview Lenovo ThinkPad E14 yang ditenagai AMD Ryzen 5 4500U.

Share:

Review WD My Passport™ SSD, Storage Mungil Nan Ngebut

Teknogav.com – Teknologi terus berkembang, termasuk dalam hal storage fisik yang kini sudah beralih dari HDD ke SDD. Kelebihan dari teknologi SSD tentu saja pada kecepatannya dalam mengakses data yang disimpan dan memuat aplikasi di dalamnya. Nah, Western Digital (WD) pun meluncurkan My Passport™ SSD baru yang berbentuk mungil dengan pilihan warna-warni ceria dan kapasitas.

Share:

Review McAfee Total Protection, Solusi Keamanan Lengkap yang Fleksibel

Teknogav.com – Seiring dengan transisi kegiatan yang serba online saat ini akibat pandemi COVID-19, ancaman siber pun makin meningkat. Pelaku kejahatan siber selalu berusaha memanfaatkan celah untuk bisa melancarkan serangan ke korbannya. Salah satu cara untuk mengantisipasi hal tersebut adalah menggunakan produk security dari produsen-produsen yang sudah cukup diakui. McAfee Total Protection merupakan salah satu prdouk security yang bisa digunakan untuk mengatasi berbagai ancaman siber dan melindungi perangkat. Kali ini Teknogav.com akan mereview produk tersebut.

Share:

Review Synology NAS DS420+, Solusi Penyimpanan Data Terpusat Bagi UKM

Teknogav.com - Kami telah membahas penggunaan Network Attached System (NAS) DS420+ dari Synology beberapa waktu lalu untuk penggunaan personal. Nah, seperti diketahui kebutuhan ruang penyimpana data yang tinggi dan kecepatan proses penyimpanan data menjadi suatu kebutuhan bagi bisnis. Transformasi digital dilakukan di berbagai sektor tak terkecuali pada Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Berbagai kebutuhan tersebut bisa diakomodasi menggunakan NAS DS420+, berikut ini adalah review kami terkait fungsi-fungsi NAS tersebut untuk UKM.

Share:

Review Synology NAS DS420+, Solusi Bagi Pecinta Streaming Resolusi Tinggi


Teknogav.com - Pada 18 Juni 2020, Synology meluncurkan Network Attached Storage (NAS) dari Synology tipe DS420+ secara global, kami pun berkesempatan menjajalnya. NAS dari Synology ini menjanjikan solusi penyimpanan data andalan, baik bagi penggunaan personal maupun SME. Keunggulan NAS kelas menengah ini mencakup 4 slot HDD yang mendukung RAID, NVMe SSD cache dan lain-lain.

Share:

Review Black Shark 3, Smartphone Gaming dengan Touch Latency Terendah

Teknogav.com – Black Shark 3 merupakan smartphone gaming besutan Xiaomi dengan prosesor Snapdragon 865 yang cukup gahar untuk bermain game. Ketika dilakukan benchmarking menggunakan Geekbench 5, maka tampak bahwa peringkatnya teratas dalam hal kinerja single core dan multi core. Smartphone gaming ini memang menggunakan chipset yang tangguh, yaitu Snapdragon 865. Kerennya lagi, Black Shark 3 ini memiliki touch latency paling rendah di antara smartphone gaming lain, yaitu 24 ms.
Share:

Review ASUS ROG Phone 3, Makin Tangguh dengan Snapdragon 865+


Teknogav.com – ASUS selalu serius dalam membekali smartphone gaming dengan berbagai teknologi canggih terkini. Demi melanjutkan kejayaan ROG Phone 2 sebagai juaranya smartphone gaming, ASUS pun menghadirkan ROG Phone 3. Fokus pada kinerja gaming, ROG Phone 3 mengusung chipset Snapdragon 865+ dan layar dengan refresh rate 144 Hz. Sistem pendinginannya pun ditingkatkan demi memberikan performa prosesor dan komponen penting lain dengan menjaganya di suhu yang stabil. Ketangguhan kinerja ROG Phone 3 terbukti juga dari hasil benchmarking yang kami lakukan.
Share:

Uji Banding Snapdragon 865+ dan Snapdragon 865 di Smartphone Gaming


Teknogav.com - Snapdragon 865 Plus diperkenalkan Qualcomm pada Juli lalu, chipset ini dirancang khusus untuk perangkat gaming. Tak lama setelahnya ROG Phone 3 yang menggunakan chipset tersebut meluncur secara global di bulan yang sama. Jika dibandingkan Snapdragon 865, maka Snapdragon 865 Plus memiliki  kecepatan CPU dan GPU yang lebih tinggi. Bagi gamer, kinerja yang lebih tinggi tersebut menjadi faktor penentu kemenangan.

Share:

Review “eFootball PES2021 Season Update”, Permainan Tak Terduga dan Real

Teknogav.com – Pertengahan September 2020 lalu, Konami resmi meluncurkan “eFootball PES2021 Season Update”. Sesuai namanya, game ini lebih berperan sebagai update dari “eFootball PES2020”. Menu, mode dan gameplay yang disajikan pada game “eFootball PES2021 Season Update” mirip dengan generasi sebelumnya. Pembaruan yang disajikan game “eFootball PES2021 Season Update” tampak pada daftar pemain, pembaruan visual fisik dan nilai attribut para pemain. 

Share:

Review HP 14S DK1001AU, Laptop Murah Rp4 Jutaan

Teknogav.com – Pandemi COVID-19 mengakibatkan banyak kegiatan beralih menjadi serba digital dari rumah, termasuk kegiatan belajar mengajar bagi anak. Terkadang orang tua terpaksa harus berbagi jatah menggunakan laptop dengan anaknya, sampai memutuskan sudah waktunya membelikan anak laptopnya sendiri. Jika anggaran untuk membelikan laptop bagi anak terbatas, maka HP 14S DK1001U bisa menjadi salah satu alternatif. Harga laptop ini memang dibanderol hanya Rp4 jutaan saja, tetapi memang kinerjanya juga agak terbatas.

Share:

Review ASUS VivoBook Ultra 14 K413, Laptop Ringan Penuh Warna


Teknogav.com – ASUS baru saja meluncurkan VivoBook Ultra K413, laptop mainstream yang mengandalkan prosesor Intel Core generasi ke-10. Pilihan prosesor yang tersedia mencakup Intel Core i3, i5 dan i7. Sedangkan dari sisi grafis dibekali dengan GPU ganda, yaitu Intel UHD dan GPU kedua sampai Nvidia GeForce MX350. Desain laptop ini trendy dengan berbagai pilihan warna dan ruang kosong di dekat logo untuk mempercantik tampilan dengan stiker. Pilihan warna yang tersedia adalah Hearty Gold, Indie Black dan Transparent Silver.

Share:

Review ASUS ZenBook 14 (UX425), Elegan dan Tipis dengan Kinerja Gahar


Teknogav.com – ASUS baru saja meluncurkan ZenBook 14 (UX425) yang mengandalkan prosesor Intel Core generasi ke-10 dan berbagai teknologi canggih lainnya. Sebagai lini ZenBook Classic, laptop ini tampil cantik berkelas dengan pilihan warna pine grey dan lilac mist. Tak hanya tampil elegan, ringan dan ringkas juga menjadi ciri khas lini ZenBook, yuk simak review dari laptop ini.

Share:

Vermouth Reference Power Cord, Kabel Dayanya Audiofil (Review 2)


Teknogav.com - Sebelumnya kami telah memuat hasil review Vermouth Reference Power Cord yang dilakukan Marcin Olszewski dari Soundrebels. Nah, kali ini review dilakukan Jacek Pazio dari Soundrebels, terhadap produk yang sama, yaitu Vermouth Reference Power Cord. Yuk simak review berikut ini.

Share:

Vermouth Reference Power Cord, Kabel Dayanya Audiofil (Review 1)


Teknogav.com - Sebelumnya kami telah mengulas Vermouth Audio, brand audio asal Bali dengan menampilkan review Vermouth Audio Reference Loudspeaker Cable. Review tersebut dilakukan oleh Marcin Olszewski dari Soundrebels. Nah, kali ini mari kembali melanjutkan eksplorasi yang dilakukan Marcin Olszewski pada produk Vermouth Reference Power Cord. Yuk, simak review pria asal Polandia ini mengenai kabel daya reference dari Vermouth tersebut.

Share:

Vermöuth Audio Reference Loudspeaker Cable, Kabel Audio Premium Asal Bali


Teknogav.com - Vermöuth Audio adalah brand audio asal Bali yang dibangun oleh Hendry Ramli dan sudah mendunia karena kualitasnya yang premium. Berbagai produk audio yang dihadirkan Vermöuth mencakup kategori kabel audio, konektor, loudspeakers, driver, aksesori dan elektronik. Nah, salah satu produk yang sudah mendunia adalah Vermöuth Audio Reference Loudspeaker Cable yang merupakan kabel referensi loudspeaker. Marcin Olszewski dari Soundrebels melakukan review ini secara subjektif, setelah sebelumnya juga sudah melakukan review pada Reference RCA dan XLR. Yuk simak ulasannya.

Share:

Review ASUS ExpertBook B9450, Laptop Bisnis Ringan dengan Military Grade


Teknogav.com – Awal Juni 2020 lalu, ASUS meluncurkan laptop bisnis mereka yang super ringan, yaitu ASUS ExpertBook B9450. Keistimewaan laptop ini terletak pada bobotnya yang begitu ringan, bahkan kurang dari 1 kg, tetapi tetap tangguh. Ketangguhan bukan hanya dari fitur-fitur yang mumpuni untuk kegiatan bisnis, tetapi juga sudah memenuhi standar Military Grade. Nah, tim Teknogav.com pun beruntung, dari beberapa varian yang ada, kami bisa menjajal varian dengan spesifikasi paling tinggi. Jika dibandingkan dengan varian lain, spesifikasi paling tinggi menggunakan prosesor Intel Core i7 generasi ke-10 yang dipadukan SSD ganda.
Share:

Artikel Terkini