Dukung Pemerataan Teknologi Pengisian Daya Cepat, OPPO Jalin Kemitraan Global

Teknogav.com - OPPO mengumumkan proyek The Flash Initiative pada MWC Shanghai 2021. Proyek tersebut akan menghadirkan teknologi pengisian daya VOOC Flash Charge OPPO ke industri otomotif, ruang publik dan berbagai perangkat baru. Berdasarkan proyek ini OPPO akan memberikan lisensi bagi mitra-mitra globalnya untuk menghadirkan teknologi tersebut bagi konsumen di seluruh dunia.

Share:

Gairahkan Minat Investasi Aset Kripto, Tokocrypto Tawarkan Komisi Sampai 50%

Image by Sulayman Sanyang from Pixabay


Teknogav.com - Pada 23 Februari 2021, berbagai nilai aset kripto mengalami penurunan drastis sejak Yellen mengeluarkan peringatan mengenai tidak efisiennya transaksi Bitcoin. Nilai Bitcoin yang sempat mencapai USD57 ribu pada 20 Februari 2021 pun terjun sampai mencapai angka USD44 ribu. Tak hanya Bitcoin, beberapa aset kripto lain pun mengalami penurunan. Di hari yang sama ketika penurunan terjadi, Tokocrypto mengajak masyarakat untuk berinvestasi di aset kripto. Tentu saja ini merupakan saat yang tepat, mengingat beberapa perusahaan besar berencana melirik aset kripto sebagai metode pembayaran.

Share:

Review ASUS ZenBook Flip 13 (UX363E), Laptop Convertible Dukung Mobilitas

Teknogav.com – ASUS ZenBook Flip 13 (UX363E) merupakan laptop convertible yang sangat ringkas dan ringan. Ketebalan laptop ini hanya 13,9 mm dan bobotnya 1,3 kg saja. Dimensi yang mungil ini tak bisa diremehkan, karena laptop ini sudah menggunakan prosesor Intel Core generasi ke-11. ASUS ZenBook Flip 13 (UX363E) ini bahkan sudah menyandang sertifikasi Intel Evo yang menjamin keandalan dalam menyajikan pengalaman luar biasa.

Share:

Artikel Terkini