Dukung UKM, Huawei Gandeng AFC sebagai Mitra Distribusi Huawei eKit


Teknogav.com - Huawei Enterprise Business Group (EBG) Indonesia memperkuat kolaborasi dengan mitra strategis terkini, yaitu PT AFC Prima Indonesia (AFC). Sebelumnya, Huawei eKit juga telah meluncurkan serangkaian produk terkini dan memperbarui solusi berbasis skenario di ajang Huawei Connect 2024 yang digelar di Shanghai Tiongkok. Upaya-upaya tersebut dilakukan Huawei untuk mendukung transformasi digital di sektor usaha kecil dan menengah (UKM). Kolaborasi dengan PT AFC Prima Indonesia mendukung Huawei untuk memperkenalkan solusi data IP yang bersaing demi mendukung bisnis lokal.
Share:

FORWAT Gandeng HP dan Microsoft Gelar Workshop AI PC Masterclass

Teknogav.com - Teknologi kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) berkembang sangat pesat dan makin banyak diadopsi berbagai industri. Jurnalisme merupakan salah satu industri yang memanfaatkan teknologi AI untuk menganalisis data dan proses penyusunan berita. Adopsi AI memungkinkan industri jurnalisme untuk mengolah dan menghasilkan konten berita yang lebih menarik dan personal. Forum Wartawan Teknologi (FORWAT) menyelenggarakan workshop AI PC Masterclass bersama HP dan Microsoft untuk mengasah kecakapan jurnalis dalam memanfaatkan AI.

Share:

Layanan Pascabayar IM3 Platinum Sajikan Pengalaman Digital Premium dan Eksklusif

Teknogav.com - Indosat Ooreedoo Hutchison (Indosat) melakukan transformasi pada layanan pascabayar IM3 mereka menjadi IM3 Platinum. Identitas baru layanan pascabayar ini akan menyajikan pengalaman digital yang mudah dan tingkat lanjut dengan sentuhan premium dan eksklusif. Indosat memadukan IM3 Platinum dengan kecanggihan teknologi kecerdasan buatan (AI) dan interaksi manusia yang personal. Layanan ini dapat digunakan oleh profesional dan keluarga yang membutuhkan kemajuan dan peningkatan layanan telekomunikasi demi mendukung keseharian mereka.

Share:

Artikel Terkini