Lenovo IdeaPad Slim 5 Pro Tangguh dengan AMD Ryzen 5600U


Teknogav.com -  Perkembangan teknologi yang digunakan sehari-hari terus berkembang makin cerdas dan intuitif, mulai dari smart home sampai ruang kantor di rumah.Lenovo pun menghadirkan perangkat yang serbaguna untuk digunakan saat di rumah atau di perjalanan. September ini, Lenovo menghadirkan laptop terkininya yang memiliki desain ramping dan ringan, yaitu Lenovo IdeaPad Slim 5 Pro. Laptop ini merupakan lini laptop premium namun dengan harga yang terjangkau.

Share:

ANDA LPSU SR5A10, Pencatu Daya yang Cocok untuk Perangkat Audio


Teknogav.com – Pencatu Daya atau Power Supply berfungsi untuk memasok daya perangkat elektronik. Tak hanya CPU Desktop yang membutuhkan Power Supply untuk memasok daya, tapi berbagai perangkat elektronik lain, termasuk sistem audio. Nah, ANDA Audio baru saja meluncurkan produk terkininya, yaitu ANDA LPSU SR5A10 yang merupakan Linier Power Supply Unit (LPSU). LPSU dapat diandalkan untuk mendukung sistem audio agar dapat menghasilkan suara lebih detail dan transparan, serta low yang lebih berbobot.

Share:

Kofax Paparkan Kemampuan MFD Percepat Digitalisasi Layaknya Ludicrous Mode Tesla


Teknogav.com - Serangkaian perangkat multifungsi atau multifunction device (MFD) kerap diandalkan perusahaan untuk mengelola berbagai fungsi-fungsi dasar yang dibutuhkan kantor. Beberapa fungsi dasar tersebut mencakup mencetak, memindai, mengirim dokumen dengan faksimili dan memfotokopi dokuman. Zakir Ahmed, Senior Vice President & GM Kofax untuk Asia Pasifik dan Jepang mengungkapkan bahwa MFD sebenarnya berpotensi lebih. Karakteristik MFD yang terhubung dan menjadi bagian dari Internet of Things (IoT) dapat mempercepat transformasi digital. Percepatan digitalisasi dengan MFD ini bahkan dapat dianalogikan sebagai Ludicrous Mode ala Tesla.
Share:

Artikel Terkini