Review ASUS ROG Flow X16 (GV601), Laptop Gaming Convertible Layar Besar

Teknogav.com –  Tahun lalu, ASUS menghadirkan laptop gaming convertible ROG Flow X13 yang begitu tipis dan ringan. Nah, ASUS kembali menghadirkan laptop gaming convertible, kali ini dengan layar yang lebih lapang, yaitu ROG Flow X16. Tak tanggung-tanggung, layar yang diusung oleh laptop gaming convertible ini 16 inci! Kinerjanya pun luar biasa dengan dukungan prosesor AMD Ryzen 6000 HS-Series. Tim Teknogav.com berkesempatan mereview varian yang menggunakan prosesor AMD Ryzen 7 6800HS, sementara varian tertingginya menggunakan AMD Ryzen 9 6900HS.

Share:

Sony Alpha 7R V, Kamera Resolusi Tinggi dengan AI Autofokus


Teknogav.com – Sony menghadirkan kamera seri R terkini dalam keluarga Alpha mirrorless, yaitu Alpha 7R V (model ILCE-7RM5). Kamera Alpha 7R V ini memadukan sensor gambar 61 MP dan prosesor BIONZ XR™ untuk menghasilkan gambar yang berkualitas. Unit pemrosesan AI terkini pada kamera didedikasikan untuk mengenali subjek. Perpaduan fitur canggih tersebut mendukung fotografi dan videografi yang mumpuni.
Share:

AMD EPYC Generasi Keempat Dukung Kinerja Data Center Modern

Teknogav.com – AMD mengumumkan kehadiran prosesor AMD EPYC Generasi Keempat pada 10 November 2022 di Santa Clara, California, Amerika Serikat. Pengumuman tersebut dilakukan pada acara yang mengusung tema ‘together we advance data centers’. Prosesor AMD EPYC generasi keempat ini menyajikan kinerja tinggi untuk beban kerja di cloud, perusahaan dan komputasi. Kemampuan tersebut mendukung modernisasi data center sehingga dapat memberi wawasan untuk hasil bisnis lebih baik.
Share:

Artikel Terkini