Waspada, Ini Jurus Penjahat Siber Tipu UMKM


Teknogav.com
– Belakangan ini, penjahat siber kerap menyamar sebagai perusahaan besar seperti Google untuk mengelabui pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM). Penipuan tersebut melibatkan permintaan pembayaran untuk pembuatan Profil Bisnis, layanan yang awalnya gratis bagi semua orang.
Share:

Soundcore VR P10, Earbuds dengan Sertifikasi Meta

Teknogav.com – Metaverse merupakan ruang virtual yang memungkinkan untuk diciptakan dan dijelajahi dengan pengguna lalin tanpa bertemu di ruang fisik yang sama. Pengguna dapat berinteraksi layaknya secara nyata dalam dunia virtual Metaverse ini. Hal ini dimungkinkan berkat dukungan teknologi Augmented Reality (AR) dan Virtual Reality (VR). ANKER yang fokus pada teknologi pun beradaptasi dengan tren Metaverse ini melalui Soundcore. Soundcore VR P10 merupakan earbuds yang telah menyandang sertifikasi Meta sehingga bisa disandingkan dengan Meta Quest 2.

Share:

Bangun SDM Berdaya Saing Global, Sampoerna University Tawarkan Kurikulum Unik


Teknogav.com – Sampoerna University merupakan universitas di Indonesia yang menggunakan kurikulum unik demi membangun generasi muda yang berdaya saing global. Kurikulum tersebut selaras dengan kurikulum yang ada di Amerika Serikat sehingga memenuhi standar nasional dan internasional. Kolaborasi dengan University of Arizona dilakukan Sampoerna University untuk memberikan kesempatan para mahasiswa-mahasiswi untuk melakukan transfer kredit ke Amerika. Mereka dapat melakukan hal tersebut tanpa harus meninggalkan Indonesia.
Share:

Artikel Terkini