Huawei Ungkap Visi Membangun Ekosistem Terbuka Pada AHDD

Teknogav.com – Sejak 13 November 2019 Huawei Mobile Services (HMS) menyelenggarakan APAC Huawei Developer Day (AHDD) di Singapura. Pada ajang tersebut, Huawei berbagai visi untuk membangun ekosistem terbuka yang mendukung kehidupan digital di semua skenario yang serba terhubung. Ekosistem tersebut dmencakup jaringan 5G, Huawei Mobile Services, perangkat Huawei dan aplikasi yang didukung kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI).
Share:

ASUS ZenBook UM431, Laptop Premium di Bawah Rp10 Juta

Teknogav.com – Pada peluncuran ASUS ZenBook terkini yang mengusung tajuk “My First ZenBook”, ASUS menggunakan prosesor AMD Ryzen pada kedua seri terkininya. Kedua laptop tersebut adalah ASUS ZenBook UM431 dan ASUS ZenBook Flip UM462. Keren ya, baik laptop maupun prosesornya, sama-sama mengusung nama Zen, suatu filosofi yang menyadari saat ini, momen demi momen.

Share:

Program #Puas11Rupiah DANA Rangsang Masyarakat Beralih ke Transaksi Nontunai

Teknogav.comPesta DANA 11.11 yang digelar selama 8-11 November 2019 memicu masyarakat untuk bertransaksi non tunai dan non kartu. Hal ini berkat berbagai macam promo yang ditawarkan, salah satunya adalah program #Puas11Rupiah. Pada empat menit pertama  program dimulai, 200 ribu pengguna DANA berusaha mengklaim voucher Rp11 dari aplikasi dompet digital DANA.

Share:

Artikel Terkini