Tampilkan postingan dengan label News. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label News. Tampilkan semua postingan

Dukung Pemulihan Ekonomi, ShopeePay Gelar Semangat Usaha Lokal di Bandung

Teknogav.com - ShopeePay masih terus mendukung UKM di seluruh nusantara dengan program ShopeePay Semangat Usaha Lokal. Kali ini, program tersebut digelar di kota Bandung, Jawa Barat mulai tanggal 2 Mei 2021 sampai 8 Mei 2021. Program ini melibatkan para pelaku bisnis UKM di empat sentra UKM favorit. Keempat sentra UKM tersebut adalah yaitu Pasar Andir, Pasar Segar Taman Kopo Indah, Sudirman Street dan Taman Legok 9. Para pengunjung program ini bisa mendapatkan cashback spesial 60% saat bertransaksi menggunakan ShopeePay di lokasi-lokasi tersebut.

Share:

Ericsson dan Indosat Ooredoo Teruskan Kemitraan Penggunaan AI dan ML

Teknogav.com - Perusahaan telekomunikasi Indosat Ooredoo melanjutkan kemitraan dengan Ericsson untuk mempercepat transformasi digital operasional jaringan. Kemitraan ini juga demi menghadirkan pengalaman yang lebih baik bagi pelanggan dan persiapan jaringan masa depan. Pada kemitraan ini Indosat Ooredoo menerapkan kerangkat solusi Ericsson Operations Engine (EOE) untuk memantau dan menyesuaikan parameter jaringan.

Share:

TikTok Buka Peluang Bisnis dan Dukung Pengembangan Karir Para Kreator

Teknogav.com - Para pembuat konten di TikTok ternyata dapat memperoleh banyak peluang dengan memamerkan karya-karyanya di platform video pendek tersebut. Mereka pun dapat mengembangkan potensi diri dengan berbagi ilmu dalam program #SamaSamaBelajar. Hal ini seperti dialami oleh Mega Gumelar (@megaieo) dan Daffa Urrofi (@urrofi_). Keduanya merupakan pembuat konten di TikTok, Mega merupakan fotografer profesional dan Urrofi merupakan pekerja lepas videografi. Yuk simak pengalaman mereka.

Share:

Predator Helios 300 (PH315-53), Laptop Gaming dengan Grafis Mumpuni

Teknogav.com - Acer meningkatkan kinerja grafis laptop gaming Predator Helios 300 (PH315-53) dengan menanamkan kartu grafis NVIDIA Ge-Force RTX™ 3070. Jika dibandingkan dengan generasi sebelumnya, maka kinerja grafis laptop ini dua kali lebih baik. Kinerja pada laptop pun didukung dengan sistem pendingin yang +45% lebih dingin dan refresh rate layar lebih tinggi. Nah, sekarang mari simak fitur-fitur andalan Predator Helios 300 (PH315-53).

Share:

ROG Strix G Series Dukung Gamer Jadi Juara, Ini Spesifikasinya!

Teknogav.com - Pada ajang “ROG Born Champion”, ASUS resmi meluncurkan jajaran laptop gaming dengan prosesor AMD Ryzen 5000 Series. Setiap laptop memiliki keistimewaannya tersendiri, keandalannya pun dicerminkan pada slogan masing-masing. Slogan #BornToCreate diusung oleh ROG Zephyrus Duo 15 SE dan ROG Flow 13. Lalu slogan #BornToSlash diusung oleh ROG Zephyrus G14 dan ROG Zephyrus G15. Nah, ROG Strix G Series ini yang akan dibahas kali ini membawa slogan #BornToWin bersama dengan ROG Strix SCAR.

Share:

Serangkaian Laptop Lenovo ThinkBook Gen 2 Siap Dukung Profesional Modern

Teknogav.com – Lenovo meluncurkan portofolio ThinkBook terkini di Indonesia pada Kamis, 29 April 2020. Jajaran produk terkini Lenovo ini terdiri dari enam model terbaru dengan desain modern dan berbagai fitur yang menunjang untuk bekerja. Berbagai pilihan ukuran layar tersedia, mencakup 13, 14, dan 15 inci, serta model terkini Yoga 2-in-1. Selain itu tersedia juga pilihan prosesor Intel dan AMD yang siap memberikan pengalaman pengguna terbaik.

Share:

Tips Bijak Makan All You Can Eat ala Boga Group


Teknogav.com – Berbuka bersama keluarga dan kerabat kerap menjadi kegiatan wajib saat Ramadan. Acara tersebut bisa menjadi momen untuk mempererat tali silaturahmi, baik dengan keluarga, rekan kerja, maupun teman. Keseruan lain dari kegiatan ini juga terletak pada pilihan restoran dan pilihan. Biasanya restoran dengan konsep makan sepuasnya atau all you can eat (AYCE) merupakan pilihan untuk berbuka bersama. Hal ini karena restoran AYCE menawarkan berbagai varian menu makanan, minuman dan penyegar yang bisa dinikmati sepuasnya.

Share:

5 Tips Tetap Sehat di Bulan Ramadan Walau Sedang Pandemi

Sumber: Parla

Teknogav.com – Setiap tahun, bulan Ramadan disambut dengan antusias oleh umat muslim. Di bulan tersebut umat muslim menjalankan ibadah shaum yang tentunya lebih menantang selama pandemi. Tak hanya sekadar menahan rasa lapar dan haus, saat pandemi ibadah shaum harus menerapkan protokol kesehatan dan menjaga imun tubuh. Kedua hal tersebut merupakan kunci utama agar ibadah shaum bisa berjalan lancar dan terhindar dari penularan virus.

Share:

Ritase Tawarkan Solusi Logistik B2B Mengandalkan Teknologi Cloud AWS

Teknogav.com – Sejak pandemi melanda dunia, tuntutan dunia bisnis makin kompleks sehingga dibutuhkan ekosistem business-to-business (B2B) yang terus berkembang. Pembatasan mobilitas demi mencegah penyebaran virus penyebab COVID-19 menuntut sistem logistik yang mumpuni. Ritase merupakan perusahaan rintisan di bidang agregator logistik yang mempertemukan perusahaan pengirim barang dengan penyedia jasa pengiriman. Demi fokus pada bisnis inti perusahaan dalam membangun platform logistik, Ritase menggunakan layanan AWS agar tak repot dengan hal-hal teknis.

Share:

Beli Asuransi Jiwa Syariah dari Prudential Lebih Praktis via OVO

Teknogav.com – OVO dan PT. Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) berkolaborasi untuk menghadirkan solusi membeli asuransi jiwa yang praktis melalui aplikasi OVO. Produk terkini hasil kolaborasi tersebut adalah PRUTect Care – Hospital Cash, yang merupakan produk asuransi jiwa syariah berbasis digital. Istimewanya, asuransi jiwa ini ditawarkan dengan harga yang sangat terjangkau, yaitu mulai dari Rp5.000 saja.

Share:

Tips Kembangkan Keterampilan Memasak dengan 5 Peralatan Ini

Image by Werner Heiber from Pixabay

Teknogav.comAmerican Harvest Ventures, suatu jaringan koki dan pemilik restoran di Amerika mengatakan bahwa masak merupakan keterampilan terpenting dalam hidup. Selain untuk memenuhi kebutuhan pangan, serangkaian kegiatan dalam proses memasak dapat menstimulasi kreativitas seseorang. Kegiatan ini mulai dari peracikan bumbu, pemilihan bahan makanan, menciptakan cita rasa, memilih topping, sampai menghias makanan atau garnishing.

Share:

Garmin Enduro, Smartwatch Tangguh untuk Berpetualang di Alam Bebas

Teknogav.com – Garmin Enduro adalah smartwatch GPS multisport yang berkinerja tinggi. Smartwatch ini diboyong Garmin Indonesia bersama dengan Erajaya Group. Kemampuan bertahan daya listrik pada baterai ini luas biasa lama, bahkan sampai 65 hari. Kemampuan bertahan lebih dari 9 minggu ini berkat lensa pengisian daya tenaga surya. Lensa tersebut adalah Power Glass yang akan menangkap sinar matahari untuk diubah menjadi daya listrik.

Share:

Alibaba Group Hattrick Tempati Posisi Ketiga Pasar IaaS Global

Teknogav.com – Perusahaan penelitian global Gartner merilis laporan terkini yang berjudul Market Share: IT Services Worldwide 2020. Pada laporan tersebut terdapat susunan peringkat pemain industri Infrastructure as a Service (IaaS) atau infrastuktur sebagai layanan. Alibaba Group mempertahankan posisinya di peringkat ketiga terbesar dunia untuk layanan IaaS dan peringkat pertama di Asia Pasifik. Prestasi ini telah diraih Alibaba Group selama tiga tahun berturut-turut.

Share:

OPPO A74 5G, Smartphone 5G Rp3 Jutaan

Teknogav.com – Pada 25 April 2021 dini hari pukul 00.00 WIB, OPPO menggelar flash sale OPPO A74 5G yang kedua. Sebelumnya OPPO juga telah menggelar flash sale pertama pada 23 April 2021. Bagi yang ketingglan mengikuti flash sale ini, jangan khawatir, karena OPPO masih akan menggelar flash sale smartphone ini di Shopee. Jadwalnya adalah 28 April 2021 pukul 12 siang, lalu 31 April 2021 dan 5 Mei 2021, masing-masing pukul 13.00 WIB. OPPO A74 5G ini merupakan smartphone 5G termurah saat ini, hanya Rp3 jutaan, yuk simak dulu spesifikasinya.

Share:

Rayakan Ulang Tahun Kedua, RATA Perluas Jangkauan Klinik


Teknogav.com – RATA yang merupakan brand clear aligner lokal, merayakan ulang tahun kedua pada 24 April 2021 ini. Perayaan ulang tahun kali ini mengusung tema #Dare2Choose dengan banyak menyelenggarakan offline exhibition. Pada pameran tersebut, RATA akan melakukan edukasi mengenai kesehatan gigi dan mulut bagi masyarakat.

Share:

Predator Helios 300 Kini Tersedia Bundling dengan Never Too Lavish


Teknogav.com – Acer berkolaborasi dengan Never Too Lavish menghadirkan bundling customized sneakers dari Never Too Lavish dengan laptop gaming Predator Helios 300. Tentu saja bundling laptop dengan sneakers tersebut akan dijual dalam jumlah terbatas di Indonesia. Konfigurasi laptop gaming tersebut masih menggunakan Intel Core i7 generasi ke-10 dan kartu grafis NVIDIA RTX 3070.
Share:

OPPO A74 Hadir dengan Snapdragon 662 dan Tampilan Stylish

Teknogav.com – OPPO seri A merupakan smartphone yang memadukan kinerja teknologi dan tren terbaru secara imbang. Nah, OPPO A74 kali ini dibekali dengan chipset Snapdragon 662 dan baterai berkapasitas 5000 mAh, serta tampilan yang stylish. Demi menghargai waktu penggunanya, baterai tersebut didukung pengisian cepat 33 W. OPPO A74 ini ditujukan bagi anak muda yang aktif menggunakan media sosial dan main game. Kini mari simak fitur-fitur apa saja yang tersedia pada smartphone ini.

Share:

Program Blibli Travel & UMKM Fest Dukung Pemulihan Industri Pariwisata

Teknogav.com – Pandemi sempat melemahkan industri pariwisata dan ekonomi kreatif di tanah air. Blibli berusaha membangkitkan kembali industri tersebut dengan meluncurkan program Blibli Travel & UMKM Fest. Pada program tersebut, Blibli menghimpun pelaku wisata dan ekonomi kreatif lokal di ekosistem berbasis teknologi Blibli. Upaya ini merpakan perwujudan komitmen Blibli untuk menghadirkan inovasi dan mendukung pemerintah dan asosiasi pariwisata yang juga berusaha memulihkan pariwisata.

Share:

Meriahkan Momen Gajian Saat Ramadan, ShopeePay Mantul Sale Tawarkan Promo Rp1

Teknogav.com ¬– Momen gajian akan segera tiba, biasanya momen ini dimanfaatkan oleh berbagai brand untuk meluncurkan promo menarik. Jika jeli dalam memanfaatkan promo, maka akan sangat membantu dalam memenuhi kebutuhan bulanan secara lebih hemat. Tentu saja di bulan Ramadan ini kebutuhan bulanan termasuk dalam menjalankan ibadah shaum, seperti persiapan  makanan untuk sahur dan berbuka.

Share:

ASUS Siap Pamerkan Jajaran Laptop Gaming di ROG Born Champions


Teknogav.com – Jajaran laptop gaming ROG terkini yang menggunakan prosesor AMD Ryzen 5000 Mobile Series telah diperkenalkan di ajang CES 2021. Kini saatnya menyambut peluncuran resmi laptop gaming tersebut di Indonesia pada 23 April 2021 pukul 15:00. Acara ini bertajuk “ROG Born Champions.  Penayangan acara ini akan dilakukan secara langsung di Facebook ROG Indonesia dan YouTube ROG Indonesia, serta CNN Indonesia.

Share:

Artikel Terkini